Candi Penataran
Candi Penataran atau yang biasa disebut sebagai candi palah merupakan salah stau situs bangunan bersejarah paling luas di Jawa Timur. Lokasinya di sebalah barat daya tenggara gunung Kelud. Terkaid dengan candi ini, akan kami sajikan beberapa reliefnya.
Relief Candi Penataran
Bubhukshah dan Gagang Aking
Relief yang ada pada candi Penatarn termasuk berbeda dengan candi-candi yang ada di Jawa Tengah. Relief yang ada di dalamnya terlihat sangat jelas dan sejumlah gambar orang dilambangkan dengan wayang.
Bubhukshah dan Gagang Aking ini mewakili kisah kehidupan dengan amanah bahwa dalam menjalan hidup ini kita harus ikhlas. Apa pun cobaannya harus dihadapi dengan ikhlas, sebab tiada ujian yang diberikan tanpa kemampuan kita.
Sri Tanjung
Relief Sri Tanjung berkisah tentang Sidapaksa, suruhan Raja yang menyukai Sri Tanjung. Dinikahinyalah Sri Tanjung dan diajak ke istana. Namun, Raja Tergila-gila dengan Sri Tanjung. Kisah ini berakhir dengan misi pembunuhan Sidapaksa kepada Raja.
Ramayana dan Kresnayana
Kisah Ramayanan dan Kresnayana di Candi Penataran ini memang terbilang beda. Bisa dikatakan tokoh utamanya adalah Kresnayana yang menculik Rukmini untuk dipersuntingnya. Dalam cerita pewayangan, kisah ini bahkan pernah ditampilkan dalam kisah Mahabarata.
Jadi wajar saja jika sudah banyak orang yang tahu dan familiar dengan kisahnya. Namun, dalam candi Penatarn siapa sangka ternyata juga ada kisahnya.